Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarokatuh

SUGENG RAWUH...SELAMAT DATANG...WELCOME...DI BLOG INI SEMOGA BERMANFAAT

Jumat, 25 Maret 2011

Jaringan Intranet

Jaringan Intranet

Intranet merupakan sebuah jaringan yag dibangun berdasarkan teknologi internet yang didalam nya terdapat basis arsitektur berupa aplikasi web dan teknoogi komunikas data. Intranet juga menggunakan protokol TCP/IP. Protokol ini memungkikan suatu komputer mengirimdan memberi alamat data ke komputer lain sekaligus memastikan pengiriman data sampai tujuan dengan tanpa kurang apa pun. Intranet berkembang pesat di Amerika – Netscape (13/11/1995) melaporkan bahwa sebagian besar penjualan server ke perusahaan di amerika di gunakan untuk intranet. Di Indonesia intranet telah digunakan oleh beberapa perusahaan walaupun, terbatas pada perusahaan komputer, dan indstri besar lainnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Lebih baik di kritik daripada di puji,sebab kritikan akan membuat diri kita menyadari akan kekurangan dan kesalahan yang pernah diperbuat.Tolong yang sudah baca jangan lupa tinggalkan coment ya...MATUR NUWUN,TERIMA KASIH